Kiss FM Medan – Buat yang kangen sama lagu Rita Ora yang baru, Congrats buat kamu karena minggu ini Rita Ora baru aja rilis single featuring bersama tiga penyanyi perempuan lainnya dalam single ‘Girls’. Tak hanya Rita Ora, legenda boy band Backstreet Boys juga merilis single terbaru setelah berkarir selama 21 tahun lamanya. Siapa lagi yang berada di Kiss FM Hottest Tracks minggu ini? Let’s find out!

KISS FM Hottest Tracks 19 Mei 2018

ARCTIC MONKEY – FOUR OUT OF FIVE

Di ambil dari album 2018 nya Arctic Monkey “Tranquility Base Hotel & Casino”, akhirnya AM merilis single official opener songnya “Four Out Of Five” yang rilisnya bersamaan dengan music videonya. Kalau kamu adalah pendengar lama Arctic Monkey, pasti kamu bakalan engga terbiasa dengan jenis musik mereka tahun ini. Different, but pretty much rock n rollin’.

BACKSTREET BOYS – DONT GO BREAKING MY HEART

Boyband yang udah mulai bermusik dari 1997 ini, akhirnya comeback setelah 5 tahun engga berkabar setelah ngadain tour “IN A WORLD LIKE THIS” di tahun 2013. Masih dengan full format : AJ, Brian, Kevin, Howie dan Nick, boyband Amerika ini berhasil mendirikan record lable nya sendiri yang di beri nama K-BAHN yang kepanjangannya dari nama mereka sendiri.

CHRISTINA AGUILERA – TWICE

DIPLO & MO – STAY OPEN

LABRINTH, SIA & DIPLO – AUDIO

MEGHAN TRAINOR – CAN’T DANCE

NOAH CYRUS & MAX – TEAM

POST MALONE FT NICKI MINAJ – BALL FOR ME

YEARS & YEARS – IF YOU’RE OVER ME

RITA ORA, BEBE REXHA, CARDI B & CHALI XCX – GIRLS


A major combo goes to Rita Ora’s new single!! Ga cuma ngajakin 1, tapi ada 3 musisi beken masa kini untuk berkolaborasi di single terbarunya “Girls”. Yang sebenernya bisa ngingetin kamu sama cerita lagunya “i kissed a girl”-nya Katy Perry, karena cewe-cewe ini pada sakit hati sama cowo mereka (lol).

4 COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here